Agustus 2024

Month

Assalamu’alaikum warahmatullahi wabarakatuh Tanam padi biar berisi Sudah berisi jadikan nasi Halo mahasiswa teknologi Teruslah berkarya dan raihlah prestasi Halo Mahasiswa semua! πŸ“’ Telah dibuka pendaftaran Asisten Praktikum untuk semester ganjil T.A 2024/2025. Bagi yang antusias dan ingin berkontribusi lebih di mata kuliah praktikum Jurusan Teknologi Pertanian dapat menjadi Asisten Praktikum akan memperoleh pengalaman, memperdalam...
Read More
Pekanbaru, 1 Februari 2023 SMK Negeri 1 Lubuk Dalam, Kabupaten Siak, Provinsi Riau melakukan kunjangan ke Jurusan Teknologi Pertanian UNRI. Kunjungan ini disambut baik oleh Jurusan TP dan Fakultas Pertanian UNRI. Kunjungan ini dihadiri oleh Wakil Dekan Bidang Akademik (Dr. Shanti Fitriani, S.P., M.Sc), Wakil Dekan Bidang Alumni dan Kerjasama (Shorea Khaswarina, S.P., M.P), Ketua...
Read More
Pekanbaru, Januari 2023 – Limbah merupakan benda sisa hasil produksi dari alam atau kegiatan manusia. Kegiatan manusia dapat berasal dari domestik maupun industri baik skala kecil, menengah, dan besar. Macam-macam jenis limbah yang dihasilkan seperti limbah cair, padat, dan udara. Salah satu limbah padat yang dihasilkan dari kegiatan manusia yang dapat dimanfaatkan adalah limbah dari...
Read More
Senin, 9 Januari 2023 bertempat di gedung kuliah C1 – C3, Fakultas Pertanian Universitas Riau diadakan acara sosialisasi pengisian SKP (Sasaran Kinerja Pegawai) dosen di lingkungan FP UNRI. Acara ini dimulai pada pukul 9.30 – hingga pukul 11.30 WIB.Β  Acara ini dihadiri oleh dosen-dosen dilingkungan FP UNRI. Acara mengundang narasumber Bu Erni dari bagian kepegawaian...
Read More
Pekanbaru, Januari 2023 – Jurusan Teknologi Pertanian bersama Fakultas Pertanian UNRI melaksanakan Pengabdian kepada Masyarakat Terpadu kepada Kelompok Tani Amara Jaya Kelurahan Bina Widya, Kota Pekanbaru. Rangkaian kegiatan pengabdian terpadu ini berupa kegiatan penyuluhan dinamika kelompok tani, pendampingan manajemen usaha tani hingga pengolahan produk unggulan pada lahan pertanian mereka yaitu buah semangka. Adapun kegiatan yang...
Read More
Jurusan Teknologi Pertanian Fakultas Pertanian Universitas Riau menyelenggarakan kuliah tamu yang menghadirkan pakar internasional dari Universiti Putra Malaysia pada hari Senin, 5 Agustus 2024. Acara bertema “Technology Innovation for Waste Treatment and Agroindustrial By-Product” ini berlangsung di ruang seminar Fakultas Pertanian dan dihadiri oleh mahasiswa dari berbagai angkatan serta dosen-dosen Teknologi Pertanian Universitas Riau. Kegiatan...
Read More
Pekanbaru, Juli 2024 – Pada tanggal 10 Juli 2024, UPT Bahasa Universitas Riau (UNRI) menyelenggarakan Workshop English as Medium of Instruction (EMI) di The Zuri Hotel. Acara ini diikuti oleh dosen dari semua program studi di lingkungan UNRI yang sedang berproses menuju akreditasi internasional serta program studi yang telah menerapkan bahasa Inggris sebagai bahasa pengantar...
Read More
Desa Pagaruyung, 2024 – Pada Minggu, 04 Agustus 2024, telah dilaksanakan kegiatan pengabdian internasional kolaborasi antara Jurusan Teknologi Pertanian Universitas Riau (UNRI) dan Fakulti Kejuruteraan Universiti Putra Malaysia (UPM) di Desa Pagaruyung, Kecamatan Tapung, Kabupaten Kampar. Kegiatan ini berlokasi di Desa Binaan Pengabdian Jurusan Teknologi Pertanian dengan tema “Transfood 2.0”. “Transfood 2.0” merupakan inisiatif yang...
Read More
Pekanbaru, 28 Juli 2024- Jurusan Teknologi Pertanian ikut berpartisipasi dalam memeriahkan acara Milad Fakultas Pertanian Universitas Riau yang ke-33 tahun 2024. Pada rangkaian kegiatan Milad ini disertai dengan adanya beragam perlombaan dan diikuti oleh seluruh Civitas Akademika Fakultas Pertanian Universitas Riau. Jurusan Teknologi Pertanian berhasil memperoleh juara pada berbagai perlombaan. Dalam acara Milad tersebut Jurusan...
Read More